Wednesday, February 6, 2008
Stereofoam
Stereofoam adalah An (vokal, gitar), Natazh (gitar), Raymond (bas) dan Greg (drum). Terbentuk pada 14 Desember 2001 dengan personil An dan Natazh, yang hingga kini telah bermain band bersama selama 12 tahun. Dalam sebuah perjalanan kereta api, mereka memutuskan membentuk band untuk rekaman. Raymond dan Greg kemudian bergabung mengisi posisi bas dan drum pada bulan Maret 2002.
Posted by
((admin))
at
12:46 PM
Labels: Stereofoam
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment